145 Koperasi Di Balikpapan Dibubarkan

Balikpapan, Diskominfo – Sebanyak 145 koperasi di Balikpapan yang tidak aktif telah dibubarkan oleh Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia. Keputusan tersebut dituangkan dalam Surat Keputusan Menteri dan UKM Koperasi Nomor : 114/Kep/M/KUKM.2/XII/2016 tentang pembu.....

Permudah Wajib Pajak Daerah, BPPDRD Kembangkan e_SPTPD

Balikpapan, Diskominfo – Dalam rangka memberikan kemudahan wajib pajak untuk melaporkan kewajibannya, Badan Pengelola Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (BPPDRD) Kota Balikpapan telah mengembangkan Sistem Pelaporan Pajak Daerah Online (e_SPTPD). Kepala BPPDRD Kota Balikpapan Muhammad Noor menga.....

KBM Jumat Bersih SE Kecamatan Bal Sel

( Jumat, 03 Februari 2017 ), KBM Jumat Bersih   Kecamatan Balikpapan Selatan melaksanaan kerja bakti massal (KBM) menyambut HUT ke-120 Kota Balikpapan. Aksi bersih-bersih yang melibatkan semua kalangan ini akan dipusatkan di dua ruang publik, yakni Taman Tiga Generasi di Sepinggan Baru dan Tam.....


Disdukcapil Balikpapan Ranking 4 Role Model Pelayanan Publik Terbaik di Indonesia

Jakarta, Diskominfo - Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Balikpapan meraih peringkat keempat sebagai unit pelayanan publik terbaik Role Model diantara 59 Kabupaten/Kota di Indonesia. Apresiasi terhadap pencapaian ini diberikan oleh Menteri Pendayagunaan dan Aparatur Negara dan Reformasi Birok.....

KIK Semakin Ramah Bagi Investor

Nusa Dua, Diskominfo - Balikpapan menjadi salah satu dari 9 Provinsi dan Kabupaten/Kota di Indonesia yang menjadi percontohan dalam program Kemudahan Investasi Langsung Konstruksi (KLIK). Program ini diluncurkan oleh Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Republik Indonesia , yang kemudian d.....

KIK Semakin Ramah Bagi Investor

Nusa Dua, Diskominfo - Balikpapan menjadi salah satu dari 9 Provinsi dan Kabupaten/Kota di Indonesia yang menjadi percontohan dalam program Kemudahan Investasi Langsung Konstruksi (KLIK). Program ini diluncurkan oleh Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Republik Indonesia , yang kemudian d.....


KIK Semakin Ramah Bagi Investor

Nusa Dua, Diskominfo - Balikpapan menjadi salah satu dari 9 Provinsi dan Kabupaten/Kota di Indonesia yang menjadi percontohan dalam program Kemudahan Investasi Langsung Konstruksi (KLIK). Program ini diluncurkan oleh Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Republik Indonesia , yang kemudian d.....

Balikpapan Penghargaan Pangripta Nusantara

Penghargaan Anugerah Pangripta Nusantara (APN)  yang diselenggarakan setiap setahun sekali ini diberikan kepada Provinsi dan Kabupaten/Kota yang mempunyai dokumen Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) terbaik bertujuan  mendorong setiap daerah untuk menyiapkan dokumen rencana pembangunan.....