DPRD Barito Selatan Kunker Ke Balikpapan

Balikpapan- Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi bersama Sekretaris Daerah Sayid MN Fadli, Asisten dan jajaran Kepala Perangkat Daerah menerima kunjungan Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)  Kabupaten Barito Selatan, Kalimantan Selatan Tamarzam bersama seluruh anggota Komisi DPRD Barito S.....

Baru Dibentuk, UPTD Perlindungan Perempuan dan Anak Balikpapan Sudah Tangani 5 Aduan

Balikpapan – Kasus-kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di Kota Balikpapan masih saja terjadi, meski ancaman hukuman terhadap pelaku cukup tinggi. Hal ini tergambar dari pengaduan yang diterima Unit Pelaksana Teknis Daerah Perlindungan Perempuan dan Anak (UPTD PPA) Kota Balikpapan. .....

Balikpapan Miliki UPTD Khusus Layani Perempuan dan Anak Korban Kekerasan

BALIKPAPAN - Pemerintah Kota Balikpapan melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3AKB) resmi membentuk Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) yang menangani perempuan dan anak korban kekerasan. Pembentukan unit khusus di bawah DP3AKB ini menggantikan Pusat Pelay.....


Wali Kota Balikpapan Serahkan Bantuan Rp1,5 Miliar untuk Lombok

BALIKPAPAN - Pemerintah Kota Balikpapan menyerahkan secara langsung bantuan untuk warga yang menjadi korban gempa di pulau Lombok. Penyerahan bantuan sebesar Rp1,5 miliar dipimpin langsung oleh Wali Kota Balikpapan, Rizal Effendi, Jumat (18/1).   "Totalnya Rp1,5 miliar yang berasal dari sumbang.....

Wakil Wali Kota Serahkan Bantuan Rp1,7 M untuk Kota Palu

BALIKPAPAN – Pemerintah Kota melalui Wakil Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas'ud  menyerahkan bantuan berupa uang kepada Pemkot Palu untuk rekontruksi pasca gempa khusus infrastruktru sekolah yang rusak. Penyerahan bantuan diberikan langsung Rahmad Mas’ud kepada Sekdakot Palu Palu, Asr.....

Kado Ulang Tahun Kota, Disdukcapil Luncurkan Cafe Pelayanan Kependudukan

BALIKPAPAN- Mulai 10 Februari mendatangkan atau bertepatan dengan Hari Jadi Kota Balikpapan ke 122 tahun, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Balikpapan merubah wajah pelayanan kependudukan. Yakni lebih nyaman dan lebih cepat dengan menghadirkan cafe pelayanan layaknya sebuah cafe. Warga yang mengu.....


Disdukcapil, KPUD dan Kanwil Kemenkumham Kaltim Gelar Perekaman KTP-el di Lapas dan Rutan

BALIKPAPAN – Sekitar 1800 lebih warga binaan di Rutan dan Lapas Balikpapan mulai Kamis (17/1) mengikuti perekaman KTP Elektronik guna memenuhi hak pilih pada Pileg dan Pilpres 2019. Di Kaltimra jumlah penghuni lapas dan rutan mencapai 12.229 orang yang tersebar di 9 lapas dan 4 rutan. Perekama.....

HUT ke-62 Kaltim, Dispustakar Kembali Harumkan Nama Balikpapan

Memperingati hari ulang tahun ke-62 Provinsi Kaltim, Anugerah Kaltim Award kembali diadakan untuk mengapresiasi prestasi Pemerintah Kabupaten/Kota se-Kaltim, tokoh masyarakat, camat dan lurah serta perangkat sektor, baik BUMN maupun swasta yang berjasa di Kaltim. Dalam perhelatan akbar ini Dinas Per.....

WAWALI KEMBALI KE SEKOLAH, RESMIKAN RUANG KEGIATAN BELAJAR BARU

BALIKPAPAN - Bertemu dengan adik kelas di SDN 003, Wawali berikan contoh teladan soal ketaatan kepada guru. Ya, Wawali kita Rahmad mas’ud adalah alumni SDN 003 Balikpapan Barat. Kemarin, Selasa (15/1/2019), Beliau berkunjung ke sekolahnya dan bercerita singkat di hadapan para murid, guru, dan .....