Bekerja Dari Rumah Untuk PNS Kembali Diperpanjang

BALIKPAPAN - Jadwal bekerja dari rumah atau work from home (WFH) bagi pegawai negeri sipil diperpanjang hingga 21 April 2020 mendatang. Asisten Tata Temerintahan Sekretariat Daerah Kota Balikpapan Saiful Bahri mengatakan penambahan jadwal bekerja dari rumah berlakukan berdasarkan surat edaran Mente.....

3 Pasien Lagi Hasilnya Positif

BALIKPAPAN - Angka pasien positif di Balikpapan kembali bertambah, awalnya hanya 12 pasien positif Corona dengan laporan 1 meninggal dunia, kini bertambah 3 pasien positif  Corona, sehingga jumlah keseluruhan mencapai 15 orang. “Terdapat penambahan tiga pasien positif Corona di Kota Bali.....

Cegah Corona Dinkes Minta Warga Terus Terapkan Disiplin Pola Hidup Sehat

BALIKPAPAN - Warga Balikpapan terus terapkan disiplin menjaga pola hidup sehat, tetap di rumah sebab penyebaran virus covid 19 sudah menyebar pada kasus transmisi lokal tanpa riwayat perjalanan keluar daerah atau luar negeri. "Transmisi lokal lebih sulit dibandingkan pasien yang punya riw.....


Bukan Lockdown Balikpapan Terapkan Pengetatan Sosial

Balikpapan - Pemerintah Kota Balikpapan mulai melakukan pengetatan sosial atau karantina wilayah mulai tanggal 31 Maret 2020. Pengetatan sosial ini dilakukan, guna mengantisipasi virus Corona yang semakin meluas di Balikpapan kini sudah mencapai  11 pasien positif Corona dan 1 meninggal dun.....

Pemprov Berlakukan Local Lockdown

Balikpapan - Pemerintah Provinsi Kaltim bersama pemerintah kabupaten kota serta unsur muspida bersepakat, untuk menetapkan status lokal lockdown sebagai antisipasi virus corona yang semakin meluas di Indonesia khsusnya Kaltim. Menurut Wakil Gubernur Kaltim - Hadi Mulyadi, .....

Siaran Pers Perkembangan Pemantauan Harian Kewaspadaan Covid-19 Kota Balikpapan per 31 Maret 2020 Pukul 17.00 Wita

Siaran Pers 31 Maret 2020 Pemerintah Kota Balikpapan menyampaikan perkembangan pemantauan harian kewaspadaan infeksi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) Kota Balikpapan per 31 Maret 2020 Pukul 17.00 Wita. Informasinya sebagai berikut: 1.Pemerintah Kota Balikpapan melalui Wali Kota Balikp.....


Antisipasi Corona Kunjung Kerja ASN Dihentikan

BALIKPAPAN - Pemerintah kota Balikpapan akan menghentikan sementara kunjungan kerja dan penerimaan kunjungan kerja dari daerah lain. Hal ini guna mengantisipasi perluasan penularan virus Corona. Demikian diungkapkan Sekretaris Daerah Kota Balikpapan, Sayid MN Fadli. Menurutnya,pelarangan sement.....

Antisipasi Corona Pemkot Tunda 3 Agenda Nasional

Balikpapan - Pemerintah kota Balikpapan menunda 3 kegiatan besar berskala besar yang akan dilaksanakan di kota Balikpapan diantaranya pertemuan PMI se Indonesia ,pertemuan Dokter Gigi se Indonesia ,pertemuan PKK se Kaltim dan beberapa kegiatan lainya. Demikian diungkapkan Wali Kota Balikpapan, .....

Warga Balikpapan Positif Covid-19 Bertambah 6 Orang

BALIKPAPAN – Enam warga Balikpapan kembali dinyatakan positif Corona Virus Disease 2019 (Covid -19). Dengan hasil tersebut terdapat 12 warga Balikpapan yang saat ini positif Covid-19. Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi mengatakan bahwa keenam pasien ini berasal dari Balikpapan. Hasil ini didapat.....