Jepang Jajaki Investasi Jaringan Gas ke Balikpapan

BALIKPAPAN - Balikpapan kembali dipercaya oleh investor bahkan asing dalam pengembangan jaringan gas kota. Japan International Cooperation Agency (JICA) melalui Helios Holding co.ltd  untuk memulai survei dan memetakan potensi investasi jaringan gas rumah tangga di Balikpapan. Namun untuk memas.....

Wali Kota Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Pelantikan Presiden

BALIKPAPAN - Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi memimpin apel gelar pasukan pengamanan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih tahun 2019 di halaman Kantor Wali Kota,Jumat (18/10/2019). Apel ini diikuti ratusan peserta dan undangan yang terdiri dari tokoh masyarakat, tokoh paguyuban, tokoh a.....

Hasil Audiensi P3EK, Pemkot dan Akademisi Sepakat Bentuk Forum DAS Balikpapan

BALIKPAPAN – Pemerintah Kota Balikpapan bersama Pusat Pengendalian Pembangunan Ekoregion Kalimantan (P3EK) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Organisasi Pemerintah, dan perwakilan masyarakat Kota Balikpapan menyepakati penyusunan rancangan Peraturan Wali Kota (Perwali)  gerakan m.....


Pengendalian Banjir, Wakil Wali Kota Galakkan Gerakan Menampung Air Hujan

BALIKPAPAN - Pusat Pengendalian Pembangunan Ekoregion Kalimantan KLHK melaksanakan audiensi dengan Wali Kota Balikpapan, Perangkat Daerah, dan perwakilan masyarakat Kota Balikpapan pada Kamis (16/10/2019). Audiensi dilaksanakan untuk membahas kiat pengendalian banjir di kota Balikpapan melalui penge.....

DKK Balikpapan Miliki 14 Ambulans Baru

Balikpapan - Peningkatan kesehatan masyarakat menjadi salah satu perhatian Pemerintah Kota Balikpapan. Pada Jumat (11/10) Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi didampingi oleh Kepala DKK Kota Balikpapan Andi Sri Juliarty melakukan pengecekan dan mencoba langsung tiga ambulans milik Dinas Kese.....

Balikpapan Satu-satunya Kota di Kaltim Mengikuti Penilaian Kota Layak Pemuda

Balikpapan – Pemerintah Kota Balikpapan terus berbenah dalam rangka persiapan sebagai kota penyangga Ibu Kota Negara (IKN) yang baru. Setelah sebelumnya komitmen Balikpapan menuju Kota Layak Anak (KLA), kini pemerintah kota komitmen menjadikan Balikpapan Kota Layak Pemuda.  Wali Kota Bali.....


KPU Balikpapan Bersama Pemerintah Kota Luncurkan Tahapan Pilkada Balikpapan

Balikpapan – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan resmi meluncurkan tahapan Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Balikpapan 2020, di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC) Dome, Rabu (9/10). Peluncuran ini dihadiri  Wali Kota Balikpapan bersama Forum Koordinasi Pimpi.....

BPOM Tarik Ranitidin, DKK Balikpapan Imbau Masyarakat Tidak Panik

Balikpapan - Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM)  Indonesia telah mengeluarkan perintah untuk penghentian produksi serta penarikan kembali terhadap obat-obat yang tercemar oleh N-Nitrosodimethylamine(NDMA) yaitu zat yang disinyalir  dapat memicu kanker jika dikonsumsi melebihi ambang ba.....

HUT ke-74 TNI, Masyarakat Balikpapan Dihibur Artis Ibu Kota

BALIKPAPAN --- Upacara Peringatan HUT TNI ke 74 tahun di lapangan Merdeka, Balikpapan berlangsung meriah, Sabtu pagi (5/10). Ribuan warga tumpah ruah menyaksikan upacara yang dirangkaian parade, drama kolosol kemerdekaan RI dan peran TNI dalam mempertahankan NKRI bersama masyarakat. Profesional TNI .....