Aksi Bersolek, Atasi Penumpukan Sampah di TPS
Balikpapan - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) meluncurkan program Aksi Bersolek atau Angkutan Sampah Mini Bersosialisasi Sambil Bekerja sebagai langkah mengatasi penumpukan sampah di Tempat Pembuangan Sampah (TPS). "Ada dua manfaat yang diperoleh dengan Aksi Bersolek, yaitu sosialisasi Peraturan Daerah .....
Imbauan Wali Kota Terkait Perayaan Tahun Baru 2019
Balikpapan - Wali Kota Balikpapan, Rizal Effendi mengimbau masyarakat agar tidak berlebih-lebihan dalam merayakan Tahun Baru 2019 dan tidak membakar kembang api atau petasan terutama di kawasan dekat objek vital. Selain itu juga diterbitkan Surat Edaran Wali Kota Balikpapan Nomor 300/2226/Pem tangga.....
ISPA dan Hipertensi Banyak Diderita Warga Balikpapan
Balikpapan - Dinas Kesehatan Kota Balikpapan mencatat sepanjang tahun 2018 sebanyak 64.641 warga kota terkena penyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA). Bahkan ISPA menjadi penyakit tertinggi yang diderita masyarakat Kota Balikpapan, selain penyakit hipertensi sebanyak 56......
2019 Pemkot Tertibkan Kegiatan Ilegal di Km 17 dan Manggar Sari
Balikpapan - Pemerintah Kota Balikpapan terus melakukan upaya pengawasan guna memastikan penutupan eks lokalisasi km 17 dan Manggar Sari betul-betul efektif. Diakui penutupan resmi ini belum sepenuhnya dipatuhi oleh pelaku seks komersil yang masih beroperasi secara terbatas. Karena itu 2.....
Wujudkan Sekolah Ramah Anak di Balikpapan
Balikpapan - Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak telah melatih 54 sekolah yang telah ditetapkan Wali Kota Balikpapan sebagai sekolah ramah anak. Pelatihan itu dilakukan pada September lalu. Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DP3A.....
Edukasi Cagar Budaya dan Sejarah Sejak Dini
Balikpapan - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Balikpapan menggencarkan edukasi cagar budaya ke sekolah-sekolah. Langkah itu dilakukan sejak 2017 lalu ketika kewenangan cagar budaya dari Dinas Pemuda Olahraha dan Pariwisata dialihkan ke Disdikbud Balikpapan. Kepala Disdikbud Balikpapan, Mu.....
Akreditasi Menuju Puskesmas yang Paripurna
Balikpapan - Sebanyak 26 Pusat Kesehatan Masyarakat atau Puskesmas telah mendapatkan akreditasi. Sedangkan satu Puskesmas disiapkan sebagai Puskesmas Pembantu atau Pusban. Sekretaris Dinas Kesehatan Kota Balikpapan, Suheriyono mengatakan, akreditasi itu dikeluarkan Komisi Akreditasi Fasilitas Keseha.....
Rehabilitasi Anak Stunting Dilakukan Bertahap
Balikpapan- Pemerintah Kota Balikpapan telah membentuk tim khusus untuk pencegahan kasus stunting di Balikpapan. Pembentukan tim itu berdasarkan Peraturan Wali Kota mengingat belasan ribu anak telah terindikasi stunting. "Petugas kesehatan juga melakukan kunjungan dari rumah ke rumah dengan harapan .....
TPA Manggar Dilirik Asing
Balikpapan - Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Manggar yang kini pengelolaannya masih di Pemkot Balikpapan bakal dikelola oleh pihak ketiga. Bahkan dari 10 investor, ada yang berasal dari negara luar. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Balikpapan, Suryanto menjelaskan, pihaknya telah mengikuti rapat be.....