Disputakar Kota Balikpapan Luncurkan Srikandi, Digitalisasi Pengelolaan Arsip

Dinas Perpustakaan dan Arsip (Dispustakar) Kota Balikpapan meluncurkan aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (SRIKANDI) di Hotel Gran Senyiur, Rabu (1/3/2023). Peluncuran secara simbolis dipimpin Asisten Bidang Administrasi Umum Pemkot Balikpapan, Andi Yusri mewakili Wali Kota Bal.....

Balikpapan Satu-Satunya Kota Besar Penerima Adipura Kencana 2022

BALIKPAPAN - Kota Balikpapan kembali memperoleh penghargaan di bidang lingkungan, Adipura Kencana 2022 kategori kota besar dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Balikpapan adalah satu-satunya di kota besar yang memperoleh penghargaan ini. Trophy Adipura Kencana secara langsung .....

Pemkot Balikpapan Gelar Bincang Asik dengan Menpan RB Abdullah Azwar Anas

BALIKPAPAN - Pemerintah Kota Pemkot Balikpapan menggelar kegiatan Bincang Asik bersama Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN RB), Abdullah Azwar Anas di Auditorium Balai Kota Balikpapan, Jumat (24/2/2023). Kegiatan ini bertujuan menambah wawasan Aparatur Sipil Negara (.....


Pemkot Gelar Sidang Istbat Nikah Terpadu Bersama PA dan Kemenag Kota Balikpapan

BALIKPAPAN - Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Balikpapan mengadakan Sidang Istbat Nikah Terpadu yang digelar Senin (26/2/2023) di Balikpapan Sport and Convention Center (BSSC) Dome. Kegiatan ini diselenggarakan bekerja sama dengan Pengadilan Agama Kelas IA dan Kementerian A.....

Balikpapan Terima Sertifikat Kota Bebas Frambusia dari Kementerian Kesehatan

BALIKPAPAN - Sekretaris Daerah Kota Balikpapan, Muhaimin, mewakili Pemerintah Kota Balikpapan menerima sertifikat Kota Bebas Penyakit Frambusia dari Kementerian Kesehatan, Selasa (21/2/2023) di Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta. Muhaimin secara simbolis menerima sertifikat dari Menteri Kesehata.....

Germas dan Bazar TPID Digelar Lagi, Warga Bisa Belanja dan Periksa Gratis

BALIKPAPAN - Pemerintah Kota Balikpapan menggelar senam gabungan dirangkai Germas dan Bazar Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID), Jumat (24/2/2023) di Balaikota Balikpapan. Kegiatan ini terbuka bagi warga kota yang juga menyediakan pemeriksaan kesehatan gratis dan bazar kebutuhan pokok. Kepala B.....


Rangkaian HUT ke-126 Kota Balikpapan, Gelar Kompetisi Esport Bersama Telkomsel

BALIKPAPAN - Sebagai rangkaian dari Hari Jadi ke-126 Kota Balikpapan, Pemerintah Kota Balikpapan bersama Telkomsel menggelar Esports Competition pada Jumat (24/2/2023) di Indicafe, Telkomsel Balikpapan. Kompetensi ini melombakan dua jenis game, yakni PUBG dan Mobile Legend. Kegiatan ini dibuka K.....

Wali Kota Balikpapan Dampingi Gubernur Kaltim, Sambut Presiden dan Peserta Rakernas APPSI

BALIKPAPAN - Presiden Joko Widodo membuka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) Tahun 2023, Kamis (23/2/2023) di Ballroom Hotel Novotel, Balikpapan. Pada pembukaan kegiatan ini, Wali Kota Balikpapan, Rahmad Mas'ud hadir sebagai tuan rumah mendamping.....

Presiden Buka Muktamar ke-XVIII Pengurus Pusat Pemuda Muhammadiyah di Balikpapan

BALIKPAPAN - Wali Kota Balikpapan, Rahmad Mas'ud menghadiri Muktamar ke-XVIII Pengurus Pusat (PP) Pemuda Muhammadiyah yang bertempat di Balikpapan Sport and Convention Center (BSCC) Dome, Rabu (22/2/2023). Kegiatan ini dibuka langsung Presiden Joko Widodo yang juga dihadiri Gubernur Kalimantan Ti.....