Pembangunan Rumah Produksi Sentra Teritip Mencapai 50 Persen

BALIKPAPAN - Sentra Industri Kecil Teritip (SIKT) yang berlokasi di Kelurahan Teritip, Balikpapan Timur adalah sentra kelolaan Dinas Koperasi UMKM dan Perindustrian (KUMKMP) yang fokus ada olahan hasil laut dan pertanian. Menurut Kabid Teknologi dan Sumber Daya Industri Dinas Koperasi, UMKM, dan.....

Sejak 2018, 14 Rumah Produksi dan Fasilitas SIKS Dibangun

Sentra Industri Somber adalah sentra industri khusus produksi dan pengolahan tahu dan tempe yang ada di bawah kelolaan Dinas Koperas, UMKM dan Perindustrian. (Foto: Istimewa) BALIKPAPAN - Sentra Industri Kecil Somber (SKIS) adalah sentra industri khusus produksi dan pengolahan tahu dan tempe. .....

RT Terbaik Dalam Penerapan PPKM Mikro Akan Jadi Pilot Project

Monitoring dan evaluasi terhadap Satgas Covid RT, oleh Satgas Kota Balikpapan. (Foto: Esa Fatmawati/ Diskominfo) BALIKPAPAN - Setelah dicanangkannya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) skala Mikro, beberapa kali Satgas Covid-19 Kota Balikpapan telah melakukan monitoring dan supervisi.....


Wali Kota Sebut Penerapan PPKM Mikro di Balikpapan Sudah Baik

Monitoring dan supervisi oleh Wali Kota Balikpapan dan Satgas Covid-19 di RT 24 dan 25 Kelurahan Graha Indah (24/2/21). (Foto: Esa Fatmawati/ Diskominfo) BALIKPAPAN - Satgas Covid-19Kota Balikpapan kembali melakukan supervisi dan monitoring ke dua lokasi RT dalam rangka Pemberlakuan Pembatasan Kegi.....

Satgas Covid Kota Balikpapan Rilis Perkembangan Covid-19 Kota Balikpapan

Juru bicara Satgas Covid-19, Andi Sri Juliarty. (Foto: Pael/ Fotografer Wali Kota) BALIKPAPAN - Satgas Covid-19 Kota Balikpapan kembali merilis angka kasus Covid-19 di Kota Beriman per Selasa, 13 Februari 2021. Ada 113 penambahan kasus terkonfirmasi positif baru. Disebutkan Juru Bicara Satgas C.....

Wali Kota Rencanakan Vaksinasi Tahap I Termin II Dilaksanakan Pekan 4

Rilis Covid-19 di Kantor Pemkot Balikpapan, Selasa (23/2/21). (Foto: Pael/ Fotografer Wali Kota) BALIKPAPAN - Satgas Covid-19 Kota Balikpapan menerima informasi bahwa Rabu (24/2/21) besok akan tiba vaksin untuk Kalimantan Timur (Kaltim) di Bandara Sepinggan. Diantaranya, ada jatah untuk Kota Bali.....


Wali Kota Lantik 25 ASN, Tiga Diantaranya Kepala Perangkat Daerah

Haemusri Umar saat dilantik sebagai Kepala BPPDRD, selasa (23/2/21). (Foto: Pael/ Fotografer Wali Kota) BALIKPAPAN - Wali Kota Balikpapan, Rizal Effendi melantik dan mengambil sumpah jabatan 25 orang Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan pada Selasa (23/2/31).....

Masa Jabatan Wali Kota Balikpapan Berakhir 30 Mei

Rapat Paripurna Istimewa agenda usulan Pemberhentian dan Pengumuman Berakhirnya Jabatan Wali Kota & Wakil Wali Kota Balikpapan Periode 2016-2021, Senin (22/2/21) di Ruang Rapat Paripurna Gedung DPRD Kota Balikpapan. (Foto: Azmi/ Diskominfo) BALIKPAPAN - DPRD Kota Balikpapan melaksanakan Rapa.....

Puncak Peringatan HPSN, Wali Kota Balikpapan Terima Penghargaan dan DID Dari Kementerian LHK

Wali Kota Balikpapan menerima plakat DID dari Kementerian LHK, Senin (22/2/21). (Tangkapan Layar Akun Youtube Kementerian LHK) BALIKPAPAN - Wali Kota Rizal Effendi mengikuti kegiatan Puncak Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2021 yang dihadiri oleh Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutana.....